Komunitas blogger gresik kembali menggelar pelatihan untuk anggotanya, Sabtu (11/11) bertempat di perpustakaan Gresik, digelar pelatihan “cara mendapatkan uang dari youtube” dibawakan langsung oleh Ja’far Shodiq.
Komunitas yang digawangi oleh Cak Teguh ini sudah lama mengedukasi para anggotanya, khususnya yang berada di Gresik untuk senantiasa menggunakan internet secara sehat dan tentunya digunakan untuk mendapatkan penghasilan