Berikut beberapa kumpulan Kronologi Tragedi Mina 2015 yang coba dirangkum dari beberapa media yang memberitakan
republika |
- Menurut Dirjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah Kementerian Agama Abdul Djamil berawal saat jamaah haji melakukan lempar jumroh yang berlokasi kejadian di dekat maktab nomor 93 sekitar pukul 08.00 waktu setempat (tribunnews)
- Jamaah sudah sangat berdesak-desakan di cuaca panas. Karena hal itu, banyak jemaah yang tak kuat dan jatuh, terinjak-injak dan meninggal.
- Lokasi kejadian di dekat maktab nomor 93.
- Kurang lebih 220 ambulans dan 4.000 tenaga penyelamat telah dikirim ke lokasi tempat insiden Mina terjadi. Mereka bekerja menolong korba luka. (republika)
- Insiden ini menurut Mansour al-Turki, Kepala Pasukan Keamanan Saudi, diakibatkan oleh kepanikan dari orang-orang yang sedang melempar batu ke arah tugu.(okezone)
- Sampai jam 17.00 WIB sudah ada 310 jamaah haji yang wafat
- “Semoga Allah SWT memberikan kasih sayang-Nya pada para syuhada dan semoga korban cedera segera diberi kesembuhan,” tulis Direktorat Pertahanan Sipil Arab Saudi (republika)
[post_ads]
Demikian sekilas tentang “Kronologi Tragedi Mina 2015” untuk lebih jelasnya masih menunggu berita resmi dari KBRI